Senin, Desember 31, 2018

Senin, Desember 31, 2018

30 Desember 2018, PT MRT Jakarta dan Dinas Pariwisata dan Kebudayaan DKI Jakarta serta Komunitas Musik Nusantara mengadakan “Musik Pagi” di sekitar area Hari Bebas Kendaraan Bermotor (Car Free Day) di Dukuh Atas, Sudirman, pada pukul 07.30 - 10.00 WIB.
.
Acara menampilkan Meneer Band yang dimana mereka menyanyikan lagu - lagu pop dalam negri dari 70an - 90an, lagu betawi seperti lagu yang dinyanyikan Benyamin Sueb, dan tidak ketinggalan lagu pop rock barat dari tahun 60an - 80an.
.
Antusiasme masyarakat begitu terlihat saat lagu - lagu mulai dinyanyikan. Selanjutnya akan ada beragam aktivitas menarik di Taman Dukuh Atas untuk bisa diikuti Teman MRT dan jangan lupa untuk mengunjungi Mini Information Center MRT Jakarta di Taman Dukuh Atas.
#MRTJakarta #UbahJakarta

Credit post link to https://www.facebook.com/968936483186894/posts/2013704338710098/

MRT Bikin Konser Pagi Di CFD Dekat Dukuh Atas





Loading...

0 komentar: